Pengertian Hak
Hak adalah sesuatu yang kita peroleh dan dapatkan setelah melaksanakan kewajiban.
Contoh hak :
- Hak untuk memperoleh pendidikan
- Hak memperoleh makanan dan minuman
- Hak untuk beribadah
Pengertian Kewajiban
Kewajiban adalah segala sesuatu yang harus kita lakukan dengan penuh tanggung jawab
Contoh Kewajiban
- Mentaati peraturan yang berlaku baik di rumah, di sekolah, di masyarakat
- Menjaga keamanan dan ketertiban
- Menghormati orang lain