Friday, November 10, 2017

Jelaskan Fungsi Insang pada Ikan

Pertanyaan : Jelaskan Fungsi Insang pada Ikan!


Jawaban :
Fungsi insang pada ikan adalah sebagai alat pernafasan.
Selain itu insang pada ikan dapat pula berfungsi sebagai alat ekskresi garam-garam, penyaring makanan, alat penukaran ion, dan osmoregulator.
Pada banyak organisme air, insang merupakan alat pernapasan yang berfungsi untuk mengeksrtak oksigen yang larut dalam air dan mengeluarkan karbon dioksida.